Berbagi Ilmu : Penjelasan Detail Dasar-Dasar Mesin Diesel

Tuesday, December 15, 2015

Penjelasan Detail Dasar-Dasar Mesin Diesel

Jenis mesin kendaraan bermotor terbagi menjadi 2 jenis, yang terdiri dari mesin BENSIN dan mesin DIESEL. adapun dalam penggunaan bahan bakar pada kedua jenis mesin tersebut berbeda, mesin bensin menggunakan bahan bakar gasoline sedangkan mesin diesel menggunakan bahan bakar solar.

Cara kerja pembakaran untuk tenaga kedua mesin tersebut juga sangat berbeda, mesin bensin pembakaranya menggunakan percikan api dari busi, sedangkan mesin diesel tidak menggunakan percikan api, tetapi pembakaranya hanya dengan mengkompresi bahan bakar solar yang bercampur udara.

Pada kesempatan kali ini akan dibahas penjelasan detail tentang cara kerja mesin diesel beserta komponen pendukungnya.

1. Konstruksi dan Perbedaan mesin Diesel dengan mesin Bensin
klik gambar untuk perbesar
klik gambar untuk perbesar




2. Jenis pembakaran pada mesin diesel terbagi 2 yaitu : Direct Injection dan Indirect Injection
Direct injection disebut juga pembakaran langsung sedangkan Indirect injection disebut juga pembakaran tidak langsung.
klik gambar untuk perbesar
klik gambar untuk perbesar

3. Pompa Injektor ( injection pump )
Berfungsi untuk memberikan bahan bakar yang bertekanan kepada nozzle. sehingga nozzle menyemburkan bahan bakar berupa kabut untuk di kompresikan di ruang bakar.
klik gambar untuk perbesar
klik gambar untuk perbesar
klik gambar untuk perbesar
4. Nozzle
Berfungsi untuk meneruskan bahan bakar yang bertekanan dari injection pump keruang bakar berupa spray/kabut.
apabila bahan bakar yang keluar dari nozzle tidak berupa spray/kabut. tetapi yang keluar berupa cairan bahan bakar yang menetes, dapat dipastikan hasil pembakaran akan mengeluarkan asap hitam pekat.
klik gambar untuk perbesar

klik gambar untuk perbesar

klik gambar untuk perbesar
5. Fuel Filter ( filter bahan bakar )
klik gambar untuk perbesar
Berfungsi sebagai penyaring bahan bakar dari kotoran dan air. agar injection pump dan nozzle tidak tersumbat.




6. Glow Plug ( Pemanasan Awal)
Berfungsi untuk pemanasan awal didalam ruang bakar agar mesin mudah untuk dihidupkan disaat mesin dalam kondisi dingin.
mesin diesel yang menggunakan glow plug sudah dapat dipastikan berjenis Indirect Injection.
sedangkan pada mesin direct injection umumnya tidak menggunakan glow plug.



Sekian Semoga Bermanfaat...!!!
wassalam 
bangdjo
jangan lupa komentar - share - reaksi - joint member - g+1

No comments:

Post a Comment

"Terima kasih sudah membaca blog saya, silahkan tinggalkan komentar"